BAURAN PEMASARAN PADA UMKM WARUNK BAPER CICURUG SUKABUMI

Siti Nur Fauziah, Nida Auliana Umami, Lena Agustin

Abstract


Pemasaran merupakan serangkaian kegiatan yang dilakukan oleh pelaku usaha untuk barang atau produk yang akan dijual pada pasar dan memastikan produk yang dijual sampai dengan baik kepada para konsumen. Bauran pemasaran sangat penting bagi Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) dalam memasrkan suatu produk.. pemasaran yang dilakukan oleh Warunk Baper menggunakan  marketing mix 4P yaitu Prodak, Tempat, Harga, dan Promosi. Tujuan dari marketing mix ini untuk meningkatan penjalan makaroni serta memberika pemahaman bauran pemasaran agar dapat memecahkan suatu masalah yang dihadapi pada bauran pemasaran.Adapun hasil yang dicapai dari penelitian ini adalah bertambahnya wawasan peneliti dan memberikan solusi terhadap masalah yang dihadapi mengenai bauran pemasaran warunk baper.

Keywords


Bauran Pemasaran, UMKM,4P

Full Text:

PDF

References


Alimin, Erliana. " Pemasaran Manajemen ". Lombok Barat : Seval Literindo Kreasi, 2022.

Erliana, dkk. " MANAJEMEN PEMASARAN " . SEVAL, 2022.

Firmansyah, Anang. " PEMASARAN ( Dasar dan Konsep ) ". Pasuruan: CV. Penerbit Qiara Media, 2019 .

—. " Pemasaran ( Dasar dan Konsep) " . CV. Penerbit Qiara Media, 2019.

Hastuti, Puji. " Kewirausahaan UMKM " . Yayasan Kita Menulis , 2020.

Herry Krisnandi, dkk. " Pengantar Manajemen " . Jakarta Selatan : LPU-NAS, 2019.

Ismanto, Juli. "MANAJEMEN PEMASARAN". Tangerang selatan : UNPAMPRESS, 2020.

ismanto, Juli. " Manajemen Pemasaran " . Tangerang Selatan: Unpam Press, 2020.

Krisnandi, Herry. " PENGANTAR MANAJEMEN. Jakarta Selatan: LPU-NAS, 2019.

Lamsah. " Manajemen Pemasaran " . Yogyakarta: CV.Budi Utama, 2019.

Lamsah, dkk. " MANAJEMEN PEMASARAN " . Banjarmasin: CV.Budi Utama, 2019.

Muhammad Buchori Ibrahim, dkk. " Metode Penelitian " . Jambi: Pt. Sonpedia Publishing Indonesia , 2023.

Napitupulu, Sabar. " Manajemen Pemasaran " . Jakarta: Penerbit Atalya Rileni Sudeco, 2021.

Napitupulu,Sabar " MANAJEMEN PEMASRAN ". Jakarta: PT. Atalya Rileni sudeco, 2021.

Satriadi, dkk. " MANAJEMEN PEMASARAN ". Yogyakarta: Samudra Biru , 2021.

—. " Manajemen Pemasaran " . Yogyakarta: Samudra Biru, 2021 .

Sadikin,Ali . " Pengantar Manajemen dan Bisnis ". Yogyakarta: K-Media, 2020..

Siregar, Edison. " Pengantar Manajemen dan Bisnis ". Bandung : CV. Widina Media Utama, 2021.

—. " PENGANTAR MANAJEMEN DAN BISNIS " . Bandung : Widina Bhakti Persada Bandung , 2021.

Syarifudin, dkk. " SEJARAH PEMASARAN DAN STARTEGI BAURAN PEMASRAN ". Yogyakarta: CV.Istana Agency, 2021.

—. " Sejarah Pemasaran dan Strategi Pemasaran " . Yogyakarta: CV. Istana Agency , 2021.

Yusuf, dkk. " Teori Manajemen ". Sumatra Barat : Yayasan Pendidikan Cendikia Muslim, 2023 .

—. " TEORI MANAJEMEN ". Sumatra Barat: yayasan pendidikan cendikia muslim , 2023.

Zandra Dwanita Widodo, dkk. " MANAJEMEN KOPERASI DAN HUKUM " . Bandung : Widina Bhakti Persada Bandung , 2022.


Refbacks

  • There are currently no refbacks.